KABAR DESA KABUPATEN MUSI RAWAS SUMATERA SELATAN

Musdessus Pembentukan Koperasi Merah Putih Desa Bumi Agung

Musi Rawas | BuanaPost.com – Desa Bumi Agung, Kecamatan Muara Beliti, Kabupaten Musi Rawas. Pada hari kamis (08/05/2025) bertempat di kantor desa, melaksanakan Musdessus pembentukan koperasi merah putih. Ada beberapa tahap dalam mendirikan koperasi desa merah putih, desa bumi agung laksanakan beberapa sarat yang wajib di laksanakan yaitu. Sosialisasi dan persiapan awal, bertujuan memberikan pemahaman mendalam […]

KABAR DESA KABUPATEN MUSI RAWAS SUMATERA SELATAN

Pemerintah Desa Sidoharjo Laksanakan Titik 100% Pembuatan Jalan Rabat Beton Tahun 2025

Musi Rawas | BuanaPost.com – Kamis, (8/5/2025). Desa Sidoharjo kecamatan tugumulyo, laksanakan kegiatan titik 100% tahap pertama dana desa tahun  anggaran 2025. Dana Desa (DD) yang merupakan program pemerintah, diakui telah memberi manfaat bagi kemajuan dan kesejahteraan masyarakat Terbukti, dengan banyaknya infrastruktur yang berhasil dibangun dengan menggunakan anggaran bersumber dari Dana Desa. Pekerjaan jalan rabat beton yang telah […]

KABAR DESA KABUPATEN MUSI RAWAS SUMATERA SELATAN

Musdessus Pembentukan Koperasi merah Putih Desa Nawangsasi Sukses Di Gelar

Musi Rawas | BuanaPost.com – Kamis, (08/05/2025). Desa Nawangsasi, kecamatan Tugumulyo, kabupaten Musi Rawas, gelar acara Musdessus koperasi Desa merah putih. Dalam rangka mewujudkan program pemerintah pusat untuk Desa Nawangsasi telah melaksanakan Musdessus pembentukan koperasi merah putih dan semua acara diselenggarakan oleh BPD desa Nawangsasi, turut hadir dalam acara Musdessus Camat tugumulyo yang diwakili oleh perwakilan […]

KABAR DESA KABUPATEN MUSI RAWAS SUMATERA SELATAN

Pem-Des Bangun Rejo Melaksanakan Musdesus Membentukan Koperasi Merah Putih

Musi Rawas | BuanaPost.com – Desa Bangun Rejo,  Kecamatan Sukakarya, Kabupaten Musi Rawas. Pada hari selasa, (06/05/2025) bertempat di balai desa, melaksanakan musdesus pembentukan koperasi merah putih, Ada beberapa tahap dalam mendirikan koperasi desa merah putih, desa bangun rejo laksanakan beberapa sarat yang wajib di laksanakan yaitu :  Sosialisasi dan persiapan awal, bertujuan memberikan pemahaman mendalam […]

KOTA LUBUKLINGGAU SUMATERA SELATAN

Lurah Hj.Luluk Kholifah SH dan Tiga Pilar Beserta Ketua- Ketua RT Kelurahan, Bersinergi Atasi Pembuangan Sampah Sembarangan di RT 03 Kelurahan Muara Enim.

Lubuk Linggau | BuanaPost .com –Senin, (5/5/2025). Kelurahan Muara Enim, Kecamatan Lubuk Linggau Barat I. Menanggapi laporan warga terkait aktivitas pembuangan sampah sembarangan di wilayah RT 03 Kelurahan Muara Enim, Kecamatan Lubuk Linggau Barat I, Kota Lubuk Linggau, Lurah Hj. Luluk Kholifah, SH bergerak cepat melakukan peninjauan langsung bersama unsur tiga pilar. Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Ketua […]

ADVERTORIAL KABUPATEN MUSI RAWAS

DPRD Musi Rawas Menggelar Rapat Paripurna dan Menyampaikan 4 Raperda, RPJMD serta Revisi Tata Ruang.

Musi Rawas | BuanaPost.com – Jum’at, (02/05/2025) – Untuk mendengarkan jawaban eksekutif atas pemandangan umum fraksi-fraksi terkait empat Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) penting. Acara yang berlangsung di ruang rapat paripurna DPRD Musi Rawas ini dihadiri oleh Wakil Bupati Musi Rawas H. Suprayatno, Ketua DPRD, anggota fraksi dan komisi, serta perwakilan Forkopimda, instansi vertikal, BUMN/BUMD, organisasi masyarakat, dan […]