KABAR DESA KABUPATEN MUSI RAWAS

Pembangunan Drainase di Desa Rantau Alih Sudah Mencapai 40% Pengerjaan

Musi Rawas – Sumsel | BuanaPost.com –Kamis, (18/11/2021). Pemerintah Desa Rantau Alih Kecamatan Sukakarya Kabupaten Musi Rawas Provinsi Sumatra Selatan. Proses pembangunan saluran Drainase yang di kerjakan secara swakelola yang di kerjakan oleh masyarakat desa, saat ini pengerjaan tersebut sudah mencapai 40% pengerjaannya. ” Alhamdulillah, saat ini pengerjaan drainase ini sudah mencapai 40%, sementara itu […]

ADVERTORIAL KOTA LUBUKLINGGAU

BNN RI Nilai Kota Lubuklinggau Daerah Kreatif dalam Pemberantasan Narkoba

Lubuklinggau | BuanaPost.com -Wakil Wali Kota Lubuklinggau, H Sulaiman Kohar menghadiri rapat Supervisi Advokasi Kebijakan Kota Tanggap Ancaman Narkoba, bertempat di Auditorium Bioskop Lantai 5 Kantor wali kota Lubuklinggau, Rabu (17/11/2021). Dalam kesempatan itu, H Sulaiman Kohar menjelaskan hingga saat ini Pemkot Lubuklinggau bersama aparat terkait terus melakukan upaya pemberantasan peredaran narkotika. “Kami juga mengajak […]

PENDIDIKAN SUMATERA SELATAN

SDN 15 dan SMPN 1 Talang Ubi Dinilai Untuk Jadi Sekolah Adiwiyata

PALI | BuanaPost.com – Dua sekolah yang ada di kabupaten PALI, diantaranya SD Negeri 15 Talang Ubi dan SMP Negeri 1 Talang Ubi, diusulkan menjadi Sekolah Adiwiyata.  Diketahui Sekolah Adiwiyata merupakan sekolah yang peduli lingkungan yang sehat, bersih serta lingkungan yang indah. Kepala SMP Negeri 1 Talang Ubi, Dra. Youlaida mengatakan bahwa sekolahnya baru pertama […]

Jakarta

Ketua Umum SMSI Terima Kunjungan Tim Baintelkam Mabes Polri

Jakarta | BuanaPost.com – Kembali Ketua Umum Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Pusat, Drs. Firdaus, M.Si bersama pengurus lainnya, menerima kunjungan mitra kerja di kantor pusatnya di Jalan Veteran II No 7C-Jakarta Pusat, Rabu (17/11/ 2021). Kali ini, giliran mitra kerja yang datang berkunjung dari kalangan Mabes Kepolisian Republik Indonesia (Polri), yakni Badan Intelijen Keamanan (Baintelkam). […]

Sports SUMATERA SELATAN

Bupati Dukung Penuh Keberangkatan 2 Atlit Bulutangkis Empat Lawang

Empat Lawang | BuanaPost.com – Dua atlet bulutangkis asal Kabupaten Empat Lawang akan ikut berlaga di Grand Final Gubernur Sumsel Super Series Badminton yang akan digelar 15-17 November di Jakabaring, Palembang. Bupati Empat Lawang, H Joncik Muhammad melepas langsung keberangkatan para atlit di rumah dinas Bupati, Minggu (14/11/2022). “Alhamdulillah sekarang muncul atlet-atlet Empat Lawang. Kita […]

KOTA BATAM Sports

Pertandingan Final Turnamen Sepakbola Kapolda Kepri Legend Cup U35 Plus

Batam | BuanaPost.com – Pertandingan Final Turnamen Sepakbola Kapolda Kepri Legend Cup U35 Plus mempertemukan Polda Kepri melawan Pemko Batam, dengan skor 5-1 Polda Kepri membungkam Pemko Batam di 90 menit pertandingan. Hal tersebut disampaikan oleh Kabid Humas Polda Kepri Kombes Pol Harry Goldenhardt S., S.IK., M.Si didampingi Kasubbid Penmas Bid Humas Polda Kepri Kompol […]