KABAR DESA KABUPATEN MUSI RAWAS

Persiapan Lomba Posyandu Tingkat Provinsi, Ibu PKK Desa Sugih Waras Laksanakan Rapat Bulanan.

0 0
Read Time:1 Minute, 4 Second

Musi RawasBuanaPost.com – Senin, (14/4/2025). Bertempat di ruangan rapat kantor Desa Sugih Waras, telah dilaksanakan rapat bulanan PKK.

Rapat tersebut di hadiri oleh Kepala Desa Sugih Waras Bapak Muhammad Tohir, Ketua PKK Ibu Neti Tohir, Kader Posyandu Ibu CE Anggun SST Ce, Kader Pembangunan Manusia Ibu Desi Fitriyanti dan Ibu-ibu PKK Desa Sugih Waras.

Kepala Desa dalam sambutannya, menyampaikan bahwa Rapat Bulanan PKK yang dilaksanakan setiap bulan, agenda rapat bulan ini mengingat bahwa desa Sugih Waras akan menghadapi lomba Posyandu tingkat Provinsi, maka dari itu mohon bantuan kepada ibu2 PKK untuk dapat membatu untuk mensukseskan kegiatan tersebut.

Pada agenda tersebut juga untuk ibu PKK untuk dapat menyiapkan administrasi dan toga kebun PPK untuk dapat di benahi dan tingkatkan kembali.

dalam sambutannya Ibu Ketua PPK, pada kesempatan ini kami meminta kerja samanya kepada ibu-ibu PKK, Kader Posyandu, bahwa kemarin kita telah melaksanakan lomba posyandu tingkat kecamatan, alhamdulilah kita telah mendapat juara 1, maka kita akan menghadapi lomba Posyandu tingkat Provinsi, mari bersama-sama gotong-royong kita merawat tanaman toga dan lainnya.

Acara dilanjutkan dengan musyawarah, setelah selesai di tutup dengan Do’a yang di pandu oleh Ibu Etik Darojah dan di teruskan foto bersama. Semoga acara tersebut dapat terus terlaksana sebagai peningkatan SDM dan menjalin silahturahmi. Ujar Ketua PKK.


Jurnalis: Jhonny 

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
FacebooktwitterpinterestlinkedinmailFacebooktwitterpinterestlinkedinmail

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *